Apa itu Snowflake Schema ?
Snowflake
schema adalah database multidimensional
dalam data warehouse.
Database berupa skema ini
memiliki beberapa tabel di dalamnya yang menyerupai bentuk snowflake atau
kepingan salju.
Oleh karena itu, namanya
disebut sebagai snowflake schema atau skema
kepingan salju.
Skema ini tersusun
dari fact table atau tabel fakta yang berada di
tengah.
Tabel ini terhubung
dengan berbagai dimensi yang juga dikelompokkan dalam tabel.
Tabel ini disebut
dengan dimensional tables atau tabel dimensional.
Informasi atau data
dalam tabel-tabel ini kemudian dinormalisasi untuk mengurangi redundancy atau
pengulangan data yang ada.
Skema jenis ini
merupakan yang sangat cocok untuk mengolah data dengan hubungan serta tabel
yang rumit, tidak seperti star schema.
Namun, struktur atau
arsitektur dari skema ini tidak jauh berbeda dengan star schema.
Hanya saja, ia mampu
menawarkan solusi untuk permasalahan-permasalahan yang ada pada star schema akibat
data yang belum dinormalisasi.
Karakteristik Star Schema
Salah satu karakteristik
utama dari snowflake schema adalah ukurannya yang
kecil.
Selain itu, mudah juga untuk menambahkan dimensi pada skema saat kamu mau.
Akan tetapi, karena ada
begitu banyak tabel di dalamnya, performa skema ini pun cenderung lebih lambat.
Namun, setiap dimension table-nya bisa memiliki dua atau lebih set atribut yang mendefinisikan informasi dalam grain data yang berbeda.
0 komentar:
Posting Komentar