UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA

Fakultas Teknik Dan Ilmu Komputer

Selasa, 30 Maret 2021

Trigger (SQL)

TriggerTrigger adalah objek di dalam database yang berasosiasi dengan suatu tabel, trigger akan aktif ketika tabel tersebut dikenai event (kejadian yang menimpa tabel, bisa berupa penambahan, perubahan, maupun penghapusan data) tertentu.Konsep TriggerPerintah T-SQL hanya dieksekusi ketika dibutuhkan, sama seperti Store Procedures tapi bagaimana jika kamu menginginkan...

Kamis, 11 Maret 2021

Stored Procedure (SQL Management Server)

Stored procedure adalah kumpulan pernyataan/procedure SQL yang disimpan dalam database. Stored procedure dapat menerima parameter, dan Anda dapat mengatur variabel, menulis pernyataan IF, dan lainnya dalam stored procedure.Sebagian besar dari kita cukup akrab dengan pengaturan normal untuk membangun aplikasi database, yaitu: membuat database, membuat tabel, mengatur indeks,...